Realmi Narzo20 Ponsel Gaming Terbaik dengan Harga 2 jutaan Saja

Handphone Gaming Terbaru

Realmi resmi meluncurkan 2 jenis ponsel yakni 20 Pro dan Narzo 20 di Indonesia. Keduanya hadir dengan performanya yang gahar dan memang dikhususkan untuk para pecinta game. Jika Anda ingin membeli Narzo 20, maka harga yang dibanderol untuk jenis smartphone ini sangat terjangkau, hanya 2 jutaan rupiah saja. Dengan harga ini, Anda bisa mendapatkan sebuah smartphone yang performanya luar biasa. Untuk Anda yang seorang gamers muda juga wajib memiliki ponsel ini. Karena memang ponsel ini dibuat untuk para pecinta game.

Performa Mumpuni Realmi Narzo 20

Narzo 20 baru-baru ini hadir dan langsung ditujukan untuk para gamers sejati. Hal ini dapat dilihat dari performa yang dimiliki oleh smartphone ini. Dan berikut akan dijabarkan beberapa keunggulan yang dimiliki oleh ponsel ini sehingga cocok untuk para gamers di Indonesia.

  1. Memiliki chipseat yang bertenaga

Pertama, Realmi Narzo 20 dilengkapi dengan chipseat yang bertenaga dimana chipseat yang diusung untuk ponsel ini adalah Chipseat MediaTek Helio G85 yang lebih bertenaga. Chipseat pada ponsel ini memiliki fitur menarik seperti fitur octa-core yang kuat dengan ditambahkan GPU ATM Mali-G52 yang juga kuat sehingga siapapun yang bermain game dengan ponsel ini akan mendapatkan pengalaman yang luar biasa. Meski dibuat khusus untuk gaming, tapi harga untuk smartphone ini tetap terjangkau karena masih berada di rentang harga 2 jutaan rupiah.

Selain itu, ponsel ini juga memiliki RAM dan Memori 4GB + 64GB dan dukungan slot kartu sebanyak 3 buah yang terdiri dari 2 slot untuk kartu SIM dan satunya lagi untuk kartu MicroSD. Jika Anda menggunakan ponsel ini untuk gaming pastinya akan sangat lancar dan smartphone ini juga dapat melibas semua game meski berat sekalipun misalnya saja game PUBG. Anda tidak akan merasa mengalami kendala atau hambatan pada saat memainkan game ini. Tidak ada yang namanya lag, suhu panas dan lain-lain. Semuanya akan tetap normal jika gaming dilakukan bersama ponsel ini.

  1. Kapasitas baterai yang bongsor

Untuk Anda yang memiliki ponsel Narzo 20 ini maka wajib bersyukur karena ponsel ini memiliki kapasitas baterai yang sangat besar yaitu 6000 mAh. Ponsel ini juga sudah dilengkapi 18W Quick Charge type-C. Meski kapasitas baterainya besar, tapi Narzo 20 tetap memiliki body yang cukup ramping dan tidak terlalu tebal. Meski pada saat menggenggamnya tidak bisa dipungkiri jika bobot dari smartphone tipe ini cukup berat. Tapi jika dilihat dari kemampuannya, realme Narzo 20 ternyata mampu bertahan hingga 45 hari jika berada dalam mode siaga bahkan daripada flagship yang lain.

  1. Memiliki tampilan yang OK

Dari tampilannya, Narzo 20 memiliki tampilan yang mempesona. Dengan desain victory dan unsur V dari kata ini juga terukir jelas pada bagian belakang body ponsel pintar ini. Meski masih menggunakan bahan plastik, tapi Anda tetap akan merasakan body dari ponsel Narzo 20 yang tidak licin jadi tetap nyaman untuk digenggam. Apalagi untuk Anda yang memang aktif memainkan game di tiap harinya. Dan di belakang bodynya terdapat kamera dengan bentuk persegi yang terlihat estetik ditambah pemindai sidik jarinya. Di kiri ponsel terdapat slot untuk sim card dan sebelah kanan ada tombol power dan tombol volume.

Di bagian depannya, ponsel Narzo 20 memiliki layar 6,5 inch dengan rasio 20:9 sehingga sangat nyaman dipandang apalagi pada saat bermain game. Jadi untuk Anda yang membutuhkan ponsel gaming yang nyaman maka Narzo 20 ini jawabannya. Anda yang suka nonton film di hp atau bermain sosial media juga akan nyaman pada saat menggunakan ponsel satu ini. Sedangkan untuk layarnya, terdapat konsep mini drop yang rasionya dapat mencapai 88,7% dengan tingkat kecerahan hingga 560 hits. Dan smartphone ini juga sudah dilindungi Corning Gorilla Glass.

  1. Daya bidik yang tajam

Meskipun game ini dibuat khusus untuk gaming, namun tetap ada kamera yang cukup menarik disematkan di bagian depan dan belakang. Kamera utama handphone ini terletak di kiri atas dan terdapat 3 mata lensa yang terdiri dari 48 MP f/1.8 + 8 MP f/2.3 +  2 MP makro. Smartphone ini sama seperti smartphone yang lain karena dikemas dengan fitur menjepret yang OK.

Ponsel Redmi Narzo 20 Menjadi Ponsel Gaming dengan Harga Terjangkau

Para gamers tentunya ingin memiliki sebuah ponsel yang akan mendukung mereka untuk mendapatkan pengalaman bermain yang menyenangkan. Karena itu, ponsel Redmi Narzo 20 menjawab kebutuhan sebagai ponsel gaming. Tidak hanya itu, jika Anda ingin mencari ponsel yang akan menunjang segala kegiatan harian Anda, smartphone ini juga pastinya bisa Anda andalkan. Karena tidak hanya menjadi ponsel gaming saja, tapi smartphone ini cocok untuk Anda yang ingin menggunakannya pada saat bekerja. Jadi Anda yang gemar bermain game di ponsel dan juga hobi selfie maka ponsel ini bisa menjadi pilihan yang tepat.